Hasil NBA: Milwaukee Bucks Hempaskan Dallas Mavericks 132-117
4 days ago
4
ARTICLE AD BOX
Giannis Antetokounmpo memimpin enam pencetak dobel digit angka dengan 29 poin dan Milwaukee Bucks meraih kemenangan 132-117 atas tuan rumah Dallas Mavericks pada hari Sabtu (1/3) malam.